Awal pagi tadi, Ryeowook mengupdate akun twitternya dengan sebuah pesan berbunyi, “Menggunakan pesawat pribadi dan berangkat ke Taiwan ^^ Super Junior syoong syoong~~>< *zoom suara*” dan juga mengupload foto pesawat yang dimaksud.
Hari ini tanggal 26 November, Super Junior, f(x), 2AM dan Miss A hadir dan perform untuk konser di K-Arena di Kaohsiung. Namun, karena cidera leher saat latihan terakhir, belakangan dikabarkan jika Miss A Min disarankan untuk tidak menghadiri acara tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar